Hukum dan Peraturan Taurat

Unordered List

Tuesday 23 February 2016


21. TENTANG NUBUAT, Mitsvot 309 – 311

 

Perintah ke-309: MEMPERHATIKAN PANGGILAN DARI SETIAP NABI DI SETIAP GENERASI

* Ulangan 18:15, "Seorang nabi dari tengah-tengahmu, dari antara saudara-saudaramu, sama seperti aku, akan dibangkitkan bagimu oleh TUHAN, Allahmu; dialah yang harus kamu dengarkan."

Perintah ke-310: TIDAK BERNUBUAT PALSU

* Ulangan 18:20, "Tetapi seorang nabi, yang terlalu berani untuk mengucapkan demi nama-Ku perkataan yang tidak Kuperintahkan untuk dikatakan olehnya, atau yang berkata demi nama allah lain, nabi itu harus mati."

Perintah ke-311: TIDAK MENAHAN DIRI UNTUK MEMBUNUH NABI PALSU ATAU TAKUT KEPADANYA

* Ulangan 18:22, "apabila seorang nabi berkata demi nama TUHAN dan perkataannya itu tidak terjadi dan tidak sampai, maka itulah perkataan yang tidak difirmankan TUHAN; dengan terlalu berani nabi itu telah mengatakannya, maka janganlah gentar kepadanya."

21:29:00   Posted by Pakdhe aswin in with No comments

0 comments:

Post a Comment

Bookmark Us

Delicious Digg Facebook Favorites More Stumbleupon Twitter

Search